Per April 2013, Pengguna WeChat tembus 300 juta lebih kalahkan Line dan KakaoTalk

WeChat, aplikasi chatting mobile asal negeri tirai bambu China, mengklaim pada bulan April ini telah mempunyai pengguna mencapai 300 juta di seluruh dunia. Dari 300 juta lebih itu, 40 juta user datang luar negara Cina. Demikikan klaim yang disampaikan

Baru 12 hari, akun twitter presiden SBY sudah tembus 1,6 juta lebih follower

Belum genap 2 minggu membuka akun di twitter, pak Presiden SBY sudah mempunyai pengikut alias follower lebih 1,6 juta. tepatnya saat tulisan ini ditulis, follower pak sby sudah menyentuh angka 1,609,418. Bisa dilihat sendiri dari skrinsot gambar di atas.

Awal 2012, Pengguna Twitter Indonesia sekitar 19.5 juta dari total 383 juta

Laporan terbaru dari situs semiocast.com, per 1 Januari 2012, total user twitter di seluruh dunia telah mencapai 383 juta. Sama seperti pengguna facebook dan linkedin, negara asalnya Amerika Serikat masih menduduki peringkat pertama dengan total sekitar 107 juta pengguna,

Jumlah pengguna LinkedIn Indonesia hampir 1 Juta orang, urutan 19 dunia

Data per Februari 2012, total pengguna LinkedIn di seluruh dunia telah mencapai 134 juta user. Sementara pengguna dari Indonesia berada di peringkat 19 dengan user hampir 1 juta orang, atau tepatnya sekitar 946 ribu. Demikian statistik terbaru yang dilansir

Jumlah pengguna facebook Indonesia 2012 sebesar 43,06 Juta

Dilansir dari situs socialbakers.com, pengguna facebook di Indonesia saat ini telah mencapai 43,06 juta, terbesar ke-3 di dunia. Data ini merupakan data harian untuk hari ini yang terus di-update setiap hari oleh situs socialbakers. Jika dibandingkan dengan jumlah penduduk